Bungur kecil (Lagerstromia indica)

Nama lain : bungur kecil atau bungur jepang (indonesia) dan crape myrtle (inggris)
Famili : Lythraceae
Perbanyakan : biji, setek batang, dan cangkok
Media tanam :
Perawatan :
  • Penyiraman : kebutuhan air banyak/intensif
  • Pemupukan :pada saat pertumbuhan (NPK dengan kadar N tinggi) dan saat pembungaan (NPK dengan kadar P tinggi)
  • Pemangkasan : secara insidental
Penyinaran : cahaya penuh/langsung
Kelembaban : sedang
Dataran : pantai, dataran rendah dan tinggi
Daya tumbuh : sedang
Fungsi :
  • Tanaman tabir
  • Centre point
Bungur kecil (Lagerstromia indica)
Tingginya bisa mencapai sekitar 3 m. Daun tunggal berbentuk oval, elips memanjang, berwarna hijau tua, dan agak tebal. Bunga tumbuh berkelompok pada ujung tangkai. Mahkota bunganmenyerupai lapisan lembut dengan tepi bergelombang. Bunga yang telah dibuahi akan menjadi buah bulat berwarna hijau kemerahan.
Bungur kecil (Lagerstromia indica)


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jenis Tanaman Hias Di Teras Rumah

Adenium Adalah Tanaman Hias Dari Jenis

Gelombang Cinta Jenis Tanaman Hias