Palem ekor ikan (Caryota mitis)

Nama lain : palem ekor ikan atau tukas (indonesia) dan common fishtail palm (inggris)
Famili : Arecaceae
Perbanyakan : biji
Media tanam :
Perawatan :
  • Penyiraman : kebutuhan air sedang/semi intensif
  • Pemupukan : 1 kali per 4-6 bulan
  • Pemangkasan : dilakukan saat menguning
Penyinaran : cahaya penuh/langsung
Kelembaban : sedang
Dataran : rendah dan tinggi
Daya tumbuh : sedang
Fungsi :
  • Penambah daya tarik jika ditanam pojok taman
  • Point of interest jika ditanam secara individu
  • Tanaman pengarah jalan
Palem ekor ikan (Caryota mitis)
Bentuknya mirip ekor ikan. Tepi daun beringgit, seperti ekor ikan. Kulit daun mengilap dengan tulang-tulang daun yang menyirip. Warna daun hijau cerah dengan panjang 20 cm dan lebar 15 cm. Tingginya bisa mencapai 3-6 m. Buah berbentuk bulat dan berwarna hijau kehitaman dengan sedikit kemerah-merahan.
Palem ekor ikan (Caryota mitis)


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jenis Tanaman Hias Di Teras Rumah

Adenium Adalah Tanaman Hias Dari Jenis

Gelombang Cinta Jenis Tanaman Hias